Modifikasi Yamaha Mio Soul - Lowrider Bore Up ini turun di Yamaha Mio Modifikasi Cuzztomatic 4, Region 2, Palembang. Juara 1 Kelas Automatic Airbrush modifikasi dan Low Rider/Hot Rod, plus Juara II Automatic Extreme Modification MEFRIK. Bore upnya Farlie bikin Mio Soul jadi 150cc . Ubahan bodi bisa cocok dengan mesin saya yang sudah dibore up ini, nyambung banget bore up dengan gaya ubahan Modifikasi Yamaha Mio Soul yang menganut low rider. Low rider pastinya memperpanjang sumbu roda lewat modifikasi undur-undur.
Karena bore up motor jadi enak dipakai harianKalau dilihat ubahan undur-undur alias engine hanger di Mio Soul ekstrem juga. Engine hangernya jadi panjang 20cm. Dengan undur-undur panjang 20cm, skubek ala low rider Bahan undur-undur di Mio Soul enggak memanfaatkan barang jadi. Tapi, engine hanger tadi dibikin sendiri pakai besi kotak yang tebal.
Bobotnya akan bertambah lebih berat selain material undur-undur, tapi juga pelek yang dipakai. Rim yang digunakan punya Honda Jazz yang dicustom Makanya, Mio Soul jadi terasa berat di bagian belakang. Tapi, mesin lebih dulu dibore up bikin tenaga bertambah untuk menarik bobot yang jadi gambot
DATA MODIFIKASI
Ban depan: Swallow 160/60-14
Ban belakang: Swallow 160/60-14
Sok depan: YSS
Sok belakang: YSS
Setang: X-1
Posting Komentar